Buka platform Mac Tampilkan ikon platform
Buka platform Mac Buka platform Windows Buka platform Android
Ikon scrcpy

scrcpy

3.1
0 ulasan
368 unduhan

Kontrol dan cerminkan layar Android Anda di Mac

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Merche Contreras
Direviu oleh
Merche Contreras
Content Editor

scrcpy adalah alat sumber terbuka yang mampu mencerminkan dan mengontrol perangkat Android melalui koneksi USB atau nirkabel. Keuntungan utama aplikasi ini yaitu menawarkan kinerja luar biasa dengan latensi rendah dan tanpa perlu aplikasi tambahan pada perangkat Anda. Ini adalah alat yang hebat untuk developer, penguji, dan pengguna yang ingin berinteraksi dengan ponsel mereka dari komputer secara lancar dan nyaman.

Tampilkan ponsel Anda secara real-time dan dalam kualitas yang baik

scrcpy memungkinkan Anda untuk mencerminkan layar ponsel Android di Mac dengan latensi sangat rendah, yang akan memudahkan Anda melakukan presentasi yang baik, demonstrasi aplikasi, atau menawarkan dukungan teknis. Selain itu, alat ini mendukung resolusi hingga 1920x1080 dan memungkinkan kecepatan frame rate lancar tanpa mengonsumsi terlalu banyak sumber daya sehingga Anda dapat menggunakannya, bahkan pada komputer lama.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Ketik dan navigasikan dengan keyboard dan mouse tanpa menyentuh ponsel

Keuntungan lain scrcpy yaitu Anda dapat mengontrol ponsel secara langsung dari Mac tanpa menyentuhnya, hanya dengan keyboard dan mouse. Berkat fungsi ini, Anda dapat menulis pesan, membuka aplikasi, bergerak melalui berbagai menu, atau melakukan tindakan seolah-olah Anda menyentuh layar ponsel.

Koneksi USB atau nirkabel

scrcpy memungkinkan Anda untuk membangun koneksi menggunakan kabel USB atau WiFi sehingga Anda dapat terhubung ke ponsel sesuai kebutuhan. Kabel menawarkan stabilitas yang lebih baik dan latensi lebih rendah, sedangkan koneksi nirkabel memberikan mobilitas yang lebih besar.

Tangkap dan rekam layar

scrcpy memiliki opsi lanjutan seperti perekaman layar tanpa penurunan kualitas sehingga Anda dapat menggunakan alat ini untuk membuat konten atau mendokumentasikan aplikasi atau game, misalnya. Anda juga dapat menjalankan cermin dalam mode mengambang sehingga dapat terus bekerja sambil memantau layar ponsel.

Unduh scrcpy secara gratis dan gunakan ponsel dari Mac untuk kenyamanan ekstra. Periksa notifikasi Anda, balas pesan, atau buka aplikasi secara nyaman, tanpa menyentuh Android Anda.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Informasi tentang scrcpy 3.1

Lisensi Gratis
Sistem Op. Mac
Kategori Perekaman
Bahasa B.Indonesia
Penerbit Genymobile
Unduhan 368
Tanggal 13 Mar 2025
Rating Konten Tidak ditentukan
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Tersedia untuk platform lain

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon scrcpy

Komentar

Belum ada opini mengenai scrcpy. Jadilah yang pertama! Komentar

Ikon Blender
Aplikasi Model 3D untuk membuat gambar 3D gratis
Ikon Brackets
Lingkungan pengembangan web yang luas dan dinamis
Ikon Mozilla Firefox
Browser web multiplatform dengan kode sumber terbuka
Ikon balenaEtcher
Ciptakan disk eksternal booting sendiri di Mac
Ikon Audacity
Editor audio multitrack dan multiplatform
Ikon Open TV
Tonton gratis ratusan saluran TV di Mac
Ikon Nicotine+
Unduh dan bagikan musik
Ikon FFmpeg
Mengonversi dan mengedit file multimedia di Mac
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Komodo
Komodo
Ikon Screenshot Scrop
Memangkas tangkapan layar dan gambar dari papan klip dengan cepat
Ikon Gemoo Snap
Gemoo Inc
Ikon Streamlabs Desktop
Tangkap layar Anda dan siarkan konten secara online
Ikon Dragonframe
DZED Systems
Ikon Kingshiper Screen Recorder
Rekam layar dan suara Anda dengan mudah di Mac Anda
Ikon SurFlex Screen Recorder
Rekam semua aktivitas di layar dengan mudah
Ikon CapCut
Aplikasi pengedit video yang berfitur lengkap
Ikon Cross DJ Pro
Mixer virtual untuk membuat musik sendiri
Ikon Spotify
Sebuah perpustakaan musik yang tak terbatas pada penyimpanan anda
Ikon Meta Spark Studio
Ciptakan filter untuk Instagram dan Facebook
Ikon AegiSub
Cara termudah untuk mengedit subjudul
Ikon iTunes
Menyinkronkan iPod, mendengarkan musik, menonton video, dll.